Lowongan Kerja di Waroeng Spesial Sambal "SS" - Sragen, Boyolali dan Solo
Senin, 21 Maret 2011
asisten,
lowongan kerja di boyolali,
lowongan kerja di Solo,
lowongan kerja di Sragen,
lowongan kerja kasir,
Lowongan Kerja Maret 2011,
lowongan kerja staff,
lulusan SMA / sederajat
Edit
Waroeng Spesial Sambal "SS" membutuhkan karyawan pada posisi :
- STAF PRODUKSI MEMASAK (Penempatan Boyolali dan Solo : 7 Orang)
- STAF OPERASIONAL PELAYANAN (Penempatan Sragen dan Solo : 11 Orang)
- KASIR (Penempatan Solo : 1 Orang)
- ASISTEN KEUANGAN (Penempatan Sragen dan Solo : 2 Orang)
- ASISTEN UMUM (Penempatan Solo : 1 Orang)
- KEPALA WARUNG (Penempatan Solo : 1 Orang)
Syarat :
STAF PRODUKSI MEMASAK
- laki-laki / wanita, maks 30 tahun
- pendidikan min SMP
- rajin, ulet sanggup bekerja keras
STAF OPERASIONAL PELAYANAN
- laki-laki / wanita, maks 25 tahun
- pendidikan min SMA /Sederajat
- rajin, ulet, ramah, sanggup bekerja keras
KASIR
- wanita, maks 25 tahun
- pendidikan min SMA / K Sederajat
- teliti, ramah, komunikatif dan berpenampilan menarik
ASISTEN KEUANGAN
- wanita, maks 25 tahun
- pendidikan min SMA / K Sederajat
- rajin, teliti, memahami dasar-dsar akuntansi
ASISTEN UMUM
- laki-laki, maks 25 tahun
- pendidikan min SMA / K Sederajat
- rajin, ulet, cekatan, sanggup bekerja keras
KEPALA WARUNG
- laki-laki, maks 30 tahun'
- pendidikan min SMA / K Sederajat
- rajin, ulet, sanggup bekerja keras dan mampu memimpin kerja tim
Lamaran dapat dikirim langsung atau via pos ke :
MANAJEMEN WSS AREA SOLO
Jl. Melati No. 10 Purwosari Solo
(Jam 08.00 - 17.00 WIB)
Batas akhir diterima oleh Manajemen Area Solo tanggal 25 Maret 2011
3 Responses to "Lowongan Kerja di Waroeng Spesial Sambal "SS" - Sragen, Boyolali dan Solo"
Buat yang mau nyari info lowongan kerja, pasang iklan lowonagn, plus menjalankan bisnis online silahkan kunjungi prospekkerja.com dapatkan penghasilan jutaan rupiah per minggunya..
Promo hari ini : gratis backlink PR 3 di halaman depan prospekkerja.com
Terimakasih atas kunjungan dan informasinya ;))
tgl penutupan kapan..bisa via email gk lowongane pak??
saya dari pati
Posting Komentar